Melihat kesuksesan yang sudah dicapai oleh orang lain, tentu bisa kamu jadikan motivasi diri untuk menyamai mereka sesegera mungkin. Untuk itu, jangan pernah menganggap jika kamu kalah dari orang lain tersebut.
Tetapi hal ini akan sangat berbeda jika kamu tidak bisa menjaga hati. Bisa jadi dengan keberhasilan orang lain atau rekan dekat kamu, malah membuatmu merasa rendah hati. Jika kamu sedang merasakannya, inilah beberapa alasan yang akan membuatmu semakin percaya diri.
1. Sukses yang masih tertunda
Untuk memberikan kesan percaya diri dibutuhkan keyakinan bahwa sukses yang mereka dapatkan masih harus kamu tunda saat ini. Jadi dengan memiliki sikap ini, maka kamu akan semangat untuk bisa menyamai kesuksesan mereka. Dengan begitu, maka titik terbaik masih akan bisa kamu dapatkan di kemudian hari.
2. Menjaga kesehatan mental
Sering membandingkan diri dengan kesuksesan orang lain, pasti akan membebani pikiran. Lebih baik cintai pikiranmu dengan memikirkan hal-hal positif lainnya. Lebih baik kamu fokus mencapai kesuksesanmu daripada sibuk membandingkan dirimu dengan orang lain.
3. Harus lebih fokus
Impian akan terwujud dengan kerja keras dan fokus. Alih-alih memikirkan kegagalanmu versus kesuksesan orang lain, lebih baik kamu buang jauh-jauh pikiran tersebut. Untuk itu, jangan mudah terganggu dengan hal tersebut, terus saja fokus ke tujuanmu.
4. Wajib bersyukur
Bersyukur akan menjadi salah satu obat terbaik saat sedang rendah diri. Ketika semua hal di dunia ini akan tiba saatnya jika memang sudah ditentukan waktunya.
Nah, itulah beberapa alasan yang akan membuatmu tidak boleh rendah diri melihat kesuksesan teman terdekatmu. Tetap semangat dan teruslah berusaha lebih keras!
Baca Juga
Artikel Terkait
-
Alasan Mengapa Kamu Memandang Buruk Orang Lain
-
Harga dan Spesifikasi Nubia Focus Pro 5G, HP Murah Kamera Serius
-
Foto Bareng Mayor Teddy, Netizen Salah Fokus Lihat Otot Cak Imin: Hasil Retreat di Akmil?
-
Ulasan Buku The Power of Ambition, Membentuk Mental Tangguh untuk Raih Kesuksesan
-
Belajar 'Nunchi', Seni Membaca Pikiran dan Perasaan Orang Lain ala Korea
News
-
Satukan Dedikasi, Selebrasi Hari Guru di SMA Negeri 1 Purwakarta
-
Dari Kelas Berbagi, Kampung Halaman Bangkitkan Remaja Negeri
-
Yoursay Talk Unlocking New Opportunity: Tips dan Trik Lolos Beasiswa di Luar Negeri!
-
See To Wear 2024 Guncang Industri Fashion Lokal, Suguhkan Pengalaman Berbeda
-
Harumkan Indonesia! The Saint Angela Choir Bandung Juara Dunia World Choral Championship 2024
Terkini
-
Ulasan Buku Bersyukur Tanpa Libur: Belajar Menerima Apa yang Kita Miliki
-
Apatis atau Aktif? Menguak Peran Pemilih Muda dalam Pilkada
-
3 Rekomendasi Film Maddie Ziegler yang Wajib Kamu Saksikan, Ada My Old Ass!
-
Calvin Verdonk Singgung Taktik Shin Tae-yong di Timnas Indonesia, Ini Alasannya
-
Bae Doona dan Ryoo Seung Bum Bersatu Hadapi Villain di Drama Korea Family Matters