Pekan Kelima Liga Inggris 2021-2022 akan mempertemukan laga antara Norwich City yang dengan Watford di Stadion Carrow Road. Laga tersebut akan berlangsung Hari Sabtu (18/9/2021) pukul 20.50 WIB.
Disadur dari Sportskeeda, Norwich City datang ke pertandingan kali setelah kalah 1-0 dari Arsenal. Gol pada babak kedua dari Pierre-Emerick Aubameyang memastikan kemenangan bagi Arsenal.
Di sisi lain, Watford kalah 2-0 dari Wolverhampton Wanderes pada pekan sebelumnya. Gol bunuh diri babak kedua dari Francisco Sierralta dan gol dari Hwang Hee-Chan memastikan kemenangan bagi Wolverhampton Wanderes.
Head-to-Head Norwich City vs Watford
Pada pertandingan kali ini Watford tampaknya unggul. Sebab dalam 15 petemuan antara kedua tim, Watford memenangkan delapan pertandingan, kalah lima kali dan imbang dua kali.
Kedua klub terakhir saling berjumpa pada awal tahun ini di EFL, dengan Watford dapat mengalahkan Norwich City 1-0. Gol pada babak kedua dari gelandang Dan Gosling memastikan kemenangan bagi Watford.
Berita terakhir Norwich City vs Watford
Manajer Norwich City Daniel Farke tidak dapat menurunkan Sam Byram, Dimitris Giannoulis dan Christoph Zimmerman yang saat ini sedang mengalami cedera.
Sedangkan Josh Sargent, Bali Mumba dan Przemyslaw Placheta diragukan untuk tampil pada pertandingan kali ini.
Sementara itu Watford, Ben Foster, Dan Gosling, Kiko Femenia dam Joao Pedro diragukan untuk tampil dalam pertandingan kali ini.
Perkiraan Susunan Pemain Norwich City vs Watford.
Norwich City (4-3-3): Tim Krul , Max Aarons, Andrew Omobamidele, Ozan Kabak, Brandon Williams, Mathias Normann, Billy Gilmour, Kenny McLean, Milot Rashica , Teemu Pukki, Todd Cantwell.
Watford (4-1-4-1): Daniel Bachmann, Jeremy Ngakia, William Troost-Ekong, Christian Kabasele , Adam Masina, Peter Etebo, Ismaila Sarr, Moussa Sissoko, Joshua King, Emmanuel Dennis, Cucho Hernandez.
Prediksi Norwich City vs Watford
Perjalanan Norwich City terus belanjut. Setelah musim yang luar biasa di EFL Championship, nereke kembali ke Liga Inggris, tetapi mereka memulai musim dengan buruk. The Canaries lebih aktif di pasar transfer daripada terakhir kali, dan masih harus dilihat apakah itu cukup.
Sementara itu, Watford sama seperti Norwich City, berada di Liga Inggris setelah musim yang bagus di Championship. The Hornets telah kalah kalah tiga kali dari empat pertandingan yang telah dimainkan sejauh ini, manajer Xisco Munoz pasti harus menyadari apa yang terjadi pada Watford secara teratur.
Dalam pertandingan kali ini akan berlangsung ketat , tetapi Norwich diperkiraakan akan memenangkan pertandingan kali ini.
Prediksi Skors: Norwich City 1-0 Watford.
Tag
Baca Juga
-
Preview Anime 'Chainsaw Man' Episode 4 Tunjukan Akhir dari Pertarungan Bat Devil
-
Manga 'Chainsaw Man' Umumkan Proyek Baru
-
Berapa Primogems yang Dibutuhkan untuk Mendapatkan Ayaka di Genshin Impact?
-
9 Rekomendasi Masjid untuk Itikaf di Bandung
-
Song Kang Buat Park Min Young Tertawa di Forecasting Love and Weather
Artikel Terkait
-
Geger Kasus Judol, 5 Klub Sepak Bola Ini Justru Sukses Disponsori Rumah Judi
-
Justin Hubner Comeback! Bantu Wolves U-21 Kalahkan Oldham, Bikin Pre-Assist Ciamik
-
Data dan Fakta Menarik Liga Champions: 700 Gol Barcelona, Rekor Buruk Arsenal
-
Hasil Liga Champions Dinihari Tadi: Barca Pesta 5 Gol, Inter Bungkam Arsenal
-
Sumbang 3 Trofi Liga Inggris, Eks Bek Arsenal Martin Keown Luncurkan Buku Autobiografi
News
-
Adakan PTKO II, Imabsi FKIP Unila Bekali Anggota agar Paham Renstra dan LPJ
-
Sukses! Mahasiswa Amikom Yogyakarta Adakan Sosialisasi Pelatihan Desain Grafis
-
Bangun Minat Menulis, SMA Negeri 1 Purwakarta Undang Penulis Novel
-
Lestarikan Sastra, SMA Negeri 1 Purwakarta Gelar 10 Lomba Bulan Bahasa
-
Jakarta Doodle Fest Vol.2 Hadirkan Moonboy and His Starguide The Musical, dari Ilustrasi Seniman ke Panggung Teater
Terkini
-
Ulasan Buku Legenda Danau Lipan, Perang Dua Negara Akibat Prasangka Buruk
-
Rilis Foto Pembacaan Naskah, Ini 3 Pemain Utama Drama Korea Namib
-
Tuai Perdebatan, Kim Nam Gil Tanggapi Tawaran Main di Drama Get Schooled
-
Raih Kemenangan Dramatis, Putri KW Lolos Babak Semifinal Korea Masters 2024
-
Ulasan Buku Ekidna Belajar Mandiri: Berani Menghadapi Keraguan dan Hal Baru