Makam yang ada di dunia tidak hanya ada satu macam jenazah dikubur di dalam tanah. Beberapa makam di dunia ada yang unik, misalnya saja makam suku Toraja.
Namun, ada pula makam unik lain di dunia yang transparan bikin merinding. Video penampakan makam transparan diunggah oleh media sosial Instagram kepoin_trending.
"Beginilah penampakan dari kuburan makam transparan yang lagi viral," tulisan dalam video seperti dikutip oleh Yoursay.id, Selasa (16/08/2022).
Makam transparan tersebut bentuknya persegi panjang mirip dengan kuburan yang biasa dilihat. Bagian atas makam ditutup dengan bahan seperti kaca yang transparan.
Bentuk dari bahan seperti kaca ini cembung ke atas. Tampak sekali tulang belulang jenazah yang ada di dalam makam.
Satu makam di sana diisi lebih dari satu jenazah. Bahkan ada satu makam yang diisi dengan empat jenazah.
Beberapa orang terlihat sedang berziarah di makam transparan itu. Mereka tampak menunduk ke bawah untuk melihat jenazah.
Tulang Belulang Jenazah Terlihat
Video makam transparan tersebut menarik perhatian warganet yang menonton. Kolom komentar unggahan video itu langsung dibanjiri berbagai tanggapan dari warganet yang menonton.
"Mending kubur biasa saja deh. Gue pasti sedih nyesek banget ngelihat orang yang kita sayang menjadi tengkorak begitu. Lebih baik gue enggak lihat sama sekali apa yang terjadi di dalam kubur," komentar salah satu warganet.
"Sumpah apa gue doang ya, yang kalau lihat tengkorak b saja malah serem ngelihat poci," sahut yang lain.
"Kalau di Indonesia bakal serem karna dibungkus kain kafan pocongan tiap lewat kuburan auto," ujar lainnya.
"Coba kalau di Indonesia ada makam transparan juga. Sekali lihat kebayang-bayangnya sampai lama enggak hilang-hilang," imbuh yang lain.
"Lebih seram pas mayatya setengah busuk enggak sih. Jujur sih bayangin saja," kata lainnya.
"Ngeri sih enggak tapi sedih karena kalau ngelihat orang yang disayang pasti enggak move on karena terlihat dicdepan mata, jadi kalau buat gue enggak usah," timpal warganet yang lain.
Metode makam transparan ini dibeberapa negara maju digunakan untuk mengenang orang yang sudah meninggal agar bisa langsung terlihat jasadnya.
Baca Juga
-
Ganteng Kali Mas Dhimas Prasetyo, Kru Denny Caknan saat Cek Sound Bikin TerDhimas-Dhimas
-
Trend Sound 'Aku Ada Type' di TikTok, Profil Meerqeen Si Aktor Tampan yang Bikin Candu Gegara Konten Swipenya
-
Wanda Hamidah Tiba-Tiba Tulis Surat Terbuka untuk Presiden Jokowi, Ada Apa?
-
Petinggi Dunia Kenakan Batik Dihina saat Jamuan Gala Dinner KTT G20, Netizen Pasang Badan: Ini Pakaian Indonesia
-
Cek Besar Belanjaan Dewi Perssik, Aurel, dan Nagita Slavina di Shopee, Fuji: Wih Borong Abis Ibu-Ibu
Artikel Terkait
-
Tangis Pecah! Penyesalan Ira Maria Biarkan Anaknya Menggonggong di Depan Ivan Sugianto: Saya Ketakutan dan Panik
-
Lebarkan Sayap, SnackVideo Masuk Desa
-
Tak Cuma Makam, Viral Rumah Nia Kurnia Sari Gadis Penjual Gorengan yang Tewas Malah Jadi Tempat Wisata Warga
-
Terungkap, Ivan Sugianto Juga Suruh Siswa SMA Sujud dan Menggonggong Saat Dimediasi Kepala Sekolah
-
Isu Video 12 Menit Viral, Segini Penghasilan YouTube ONIC Lydia
News
-
Imabsi Gelar Kelas Karya Batrasia ke-6, Bahas Repetisi dalam Puisi
-
Jalin Kerjasama Internasional, Psikologi UNJA MoA dengan Kampus Malaysia
-
Bicara tentang Bahaya Kekerasan Seksual, dr. Fikri Jelaskan Hal Ini
-
Komunitas GERKATIN DIY: Perjuangan Inklusi dan Kesehatan Mental Teman Tuli
-
5 Hero Marksman Jungle Terbaik di META Mobile Legends November 2024
Terkini
-
Mengulik Misteri Denah Rumah Tak Lazim Lewat Buku Teka-Teki Rumah Aneh
-
Panggil 3 Pemain Senior ke AFF Cup, STY Tak Murni Turunkan Skuad U-22?
-
Sontek 4 Gaya Outfit Minimalis Lee Seung-woo yang Simple dan Fashionable!
-
Keluar dari IST Entertainment, The Boyz Resmi Gabung ke One Hundred Label
-
Jadi Cameo, Ini Detail Karakter Jang Hee Jin di Drama Jeongnyeon Episode 11