Jakarta 15/09/22 - Kali ini hacker Bjorka kembali beraksi, ia mengatakan bahwa Presiden Republik Indonesia akan menggatikan Johnny G Plate sebagai Menkominfo berdasarkan orang dalam.
Hacker Bjorka mengatakan bahwa dirinya memiliki orang dalam di Istana Presiden. Tentunya gertakan ini belum juga sepenuhnya benar bisa saja dia mengarang dan ingin membuat pemerintah saling mencurigai satu sama lain.
"Saya mendapatkan informasi dari seorang yang bekerja di Istana Presiden bahwa Presiden akan menggantikan Menteri Kominfo, Johnny G Plate," ucap Bjorka.
Hacker Bjorka mengatakan bahwa langkah Presiden Joko Widodo merupakan langkah yang bagus dalam menggantikan Menteri Kominfo Johnny G Plate. Karena menurut dirinya, Menteri Kominfo harusnya orang yang paham teknologi, bukan dari partai atau militer.
"Bagus, pak Presiden, pastikan orang yang menggantikan posisi tersebut orang yang paham teknologi bukan dari partai atau militer." Ucap Bjorka dalam sebuah forum Breached.
Kamis ini, hacker Bjorka kembali menyinggung tindakan pemerintah dalam mendetifikasi dirinya di Madiun. Seorang pemuda di Madiun yang berinisial MAH berumur 21 tahun, ditangkap dan diperiksa di Mapolsek Dagangan terkait dugaan hacker Bjorka atas dirinya. Namun hacker Bjorka masih aktif serta menyinggung pemerintah Indonesia atas kesalahan dalam mengindetifikasi dirinya.
"Lol, pemerintah Indonesia merasa sudah mengindetifikasi saya dalam mengenai penangkapan pemuda di Madiun berdasarkan informasi dari Dark Tracer kepada pemerintah Indonesia. Anak itu sudah ditangkap dan diinterogasi oleh pemerintah Indonesia. Untuk kalian Dark Tracer, adalah dosa kalian memberikan informasi salah yang salah terhadap idiot itu." Ucap Bjorka dalam forum Breached.
Hacker Bjorka juga memberikan link penangkapan seorang pemuda salah tangkap yang berlokasi di Madiun. Bjorka menanyakan tindakan Hak Asasi Manusia HAM kepada pemerintah Indonesia atas kesalahan salah tangkap yang mana itu bukan dirinya. Bjorka menuduh Dark Tracer yang memberikan informasi palsu itu terhadap pemerintah. Dark Tracer sendiri merupakan sebuah platform yang sering memberikan informasi informasi rahasia.
Tag
Baca Juga
Artikel Terkait
-
Chord dan Lirik Lagu Hymne Guru, Ternyata Ini Judul Aslinya
-
Siapa Mylian Jimenez? Pemain Keturunan Madiun Si Raja Tekel Suksesor Ivar Jenner 'Say Goodbye' ke Timnas Indonesia
-
Data 44 Ribu Konsumennya Dibobol Hacker, Ford Berkelit
-
Menjadi Pemuda yang Semangat Bekerja Keras dalam Buku Kakap Merah Ajaib
-
Sekelompok Hacker Berhasil Gondol Lamborghini Huracan Seharga Rp 3,8 Miliar Dengan Mudah, Begini Modusnya...
News
-
See To Wear 2024 Guncang Industri Fashion Lokal, Suguhkan Pengalaman Berbeda
-
Harumkan Indonesia! The Saint Angela Choir Bandung Juara Dunia World Choral Championship 2024
-
Usaha Pandam Adiwastra Janaloka Menjaga, Mengenalkan Batik Nitik Yogyakarta
-
Kampanyekan Gapapa Pakai Bekas, Bersaling Silang Ramaikan Pasar Wiguna
-
Sri Mulyani Naikkan PPN Menjadi 12%, Pengusaha Kritisi Kebijakan
Terkini
-
Ada 4 Pemain Timnas U-20 di AFF Cup, Jadi Ajang Pemanasan Piala Asia U-20?
-
Pindah ke Pabrikan KTM Musim Depan, Pedro Acosta Tak Alami Kesulitan Apapun
-
Super Lengkap, Menjajal Menu di Angkasa Kopi Tiam Kota Jambi
-
Ulasan Novel The Years of the Voiceless: Potret Kehidupan di Bawah Represi
-
Gagal Raih Juara Dunia 2024, Seperti Apa Nasib Pecco Bagnaia Musim Depan?