Game show terbaru Clash of Champions sukses mencuri perhatian sejak penayangan pertamanya pada 29 Juni 2024 kemarin.
Game show yang digagas oleh Ruangguru ini merupakan sebuah acara kompetisi bertema pendidikan yang mempertemukan mahasiswa berprestasi dari berbagai universitas ternama.
Dalam game show Clash of Champions para peserta nantinya akan bertarung dengan berbagai rintangan dan soal yang tentu menguras otak dan menguji mental.
Total peserta game show Clash of Champions terdiri dari 40 orang. Dari 40 peserta nantinya akan dibagi menjadi 5 batch. Berbagai peserta dengan latar belakang universitas berbeda dengan nilai IPK tinggi siap bertarung menjadi yang terbaik.
Penasaran siapa saja ke-40 peserta Clash of Champions yang akan berkompetisi? Melansir laman Ruangguru, berikut adalah daftarnya.
BATCH 1
- Alfie, Jurusan Kedokteran Universitas Indonesia (UI) – GPA 3,96
- Nana, Jurusan Geografi Lingkungan Universitas Gajah Mada (UGM) – GPA 3,90
- Maxwell, Jurusan Kedokteran Universitas Airlangga (UNAIR) – GPA 3,87
- Nashita, Jurusan Teknik Sipil Institut Teknologi Bandung (ITB) – GPA 3,43
- Yesaya, Jurusan Teknik Sipil UI – GPA 3,71
- Dini, Jurusan Kedokteran Universitas Andalas (UNAND) – GPA 3,82
- Ficky, Jurusan Statistika dan Sains Data IPB University – GPA 3,47
- Hanif, Jurusan Matematika UGM – GPA 4,0
BATCH 2
- Rafif, Jurusan Teknik Kimia UGM – GPA 3,98
- Kadit, Jurusan Teknik Elektro ITB – GPA 3,92
- Greg, Jurusan Biologi UI – GPA 3,87
- Manuella, Jurusan Teknik Informatika ITB – GPA 3,37
- Brian, Jurusan Kedokteran UGM – GPA 3,41
- Oliv, Jurusan Marketing Komunikasi Bina Nusantara (BINUS) – GPA 3,89
- Agas, Jurusan Teknik Kelautan Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS) – GPA 3,75
- Dinar, Jurusan Gizi Kesehatan UGM – GPA 3,68
BATCH 3
- Naufal, Jurusan Teknik Sipil ITB – GPA 4,0
- Emilda, Jurusan Kedokteran UNAIR – GPA 3,65
- Rea, Jurusan Teknik Industri ITB – GPA 3,56
- Falah, Jurusan Teknik Komputer UI – GPA 3,87
- Sarah, Jurusan Ilmu Gizi IPB University – GPA 3,82
- Ibnu, Jurusan Ilmu Hubungan Internasional Universitas Hasanuddin (UNHAS) – GPA 3,98
- Fahmi, Jurusan Kimia Universitas Padjadjaran (UNPAD) – GPA 3,32
- Aghna, Jurusan Akuntansi UI – GPA 3,94
BATCH 4
- Shakira Amira, Jurusan Kedokteran UI – GPA 3,82
- Davin, Jurusan Statistika UNAIR – GPA 3,58
- Jessica, Jurusan Teknik Industri ITB – GPA 3,97
- Barir, Jurusan Arsitektur Universitas Diponegoro (UNDIP) – GPA 3,89
- Nathasa, Jurusan Akuntansi UIN Syarif Hidayatullah – GPA 4,0
- Yossi, Jurusan Statistika UI – GPA
- Edward, Jurusan Teknologi Informasi Bisnis BINUS – GPA 3,91
- Yochan, Jurusan Pendidikan Dokter Udayana – GPA 3,92
BATCH 5
- Yaya, Jurusan Psikologi UGM – GPA 3,88
- Lycaa, Jurusan Teknik Kelautan ITS – GPA 3,64
- Faisal, Jurusan Manajemen UB – GPA 3,89
- Maudy, Jurusan Teknik Kimia UI – GPA 3,75
- Ghaza, Jurusan Perencanaan Wilayah & Kota ITB – GPA 3,50
- Chindita, Jurusan Kedokteran UNAIR – GPA 3,70
- Nasywa, Jurusan Teknik Perminyakan ITB – GPA 3,78
- Ganang, Jurusan Kedokteran UGM – GPA 4,0
Bagi kamu yang penasaran ingin menonton game show Clash of Champions, kamu bisa menyaksikan episode 3 nanti pada tanggal 6 Juli melalui Aplikasi dan YouTube Ruangguru.
CEK BERITA DAN ARTIKEL LAINNYA DI GOOGLE NEWS
Baca Juga
-
Terungkap! Motif Armor Toreador Lakukan KDRT ke Cut Intan Nabila, Polisi Dalami Kasus
-
Video Detik-detik Penangkapan Armor Toreador Usai Viral Lakukan KDRT pada Cut Intan Nabila
-
Armor Toreador Terlilit Utang Miliaran Rupiah, Alvin Faiz Jadi Korban
-
Kartika Putri Murka Disebut Hijrah karena Takut Ketahuan Prostitusi: Fitnahan Terkejam!
-
Selebgram Cut Intan Nabila Alami KDRT, Unggahan Sebelumnya Diduga Jadi Kode
Artikel Terkait
-
Bansos PBI JK Kapan Cair? Ini Cara Cek Penerima dan Syaratnya
-
Antusiasme Tinggi, Audisi Miss Indonesia 2025 Resmi Dibuka
-
Panduan Mengajar untuk Para Guru dalam Buku Kompetensi Guru
-
Audisi Online Resmi Dibuka, MasterChef Indonesia Season 12 Siap Digelar
-
Ulasan Buku 'Masih Belajar', Menggapai Hidup Bermakna di Usia Muda
News
-
See To Wear 2024 Guncang Industri Fashion Lokal, Suguhkan Pengalaman Berbeda
-
Harumkan Indonesia! The Saint Angela Choir Bandung Juara Dunia World Choral Championship 2024
-
Usaha Pandam Adiwastra Janaloka Menjaga, Mengenalkan Batik Nitik Yogyakarta
-
Kampanyekan Gapapa Pakai Bekas, Bersaling Silang Ramaikan Pasar Wiguna
-
Sri Mulyani Naikkan PPN Menjadi 12%, Pengusaha Kritisi Kebijakan
Terkini
-
Byeon Woo Seok Nyanyikan Sudden Shower di MAMA 2024, Ryu Sun Jae Jadi Nyata
-
Pep Guardiola Bertahan di Etihad, Pelatih Anyar Man United Merasa Terancam?
-
3 Drama Korea yang Dibintangi Lim Ji Yeon di Netflix, Terbaru Ada The Tale of Lady Ok
-
Review Ticket to Paradise: Film Hollywood yang Syuting di Bali
-
Ulasan Novel Under the Influence Karya Kimberly Brown, Kisah Cinta dan Kesempatan Kedua