Hampir semua orang pasti menyukai kentang sebagai pengganti nasi dan singkong. Selain murah dan mudah dimasak, kentang juga dipilih oleh banyak orang karena mengandung karbohidrat tinggi.
Akan tetapi, kentang juga mempunyai banyak manfaat bagi kesehatan tubuh selain singkong dan ubi jalar sebagai pengganti karbohidrat.
Adanya kandungan karbohidrat pada kentang disimpan dalam bentuk pati meskipun adapula yang disimpan dalam bentuk gula, sedangkan kandungan vitamin kentang ini mayoritas adalah vitamin B.
Selain karbohidrat, kentang juga mengandung kandungan lain seperti antioksidan polifenol yang dapat kita temukan pada kulit kentang.
Tidak hanya itu saja, kentang juga bisa diolah menjadi aneka makanan, mulai dari oseng kentang, kentang direbus, kentang dipanggang dan masih banyak lagi lainnya.
Seperti dirangkum dari sehatq, berikut ini adalah 4 manfaat kentang untuk kesehatan tubuh yang harus kamu ketahui.
1. Cocok untuk diet
Apabila kamu mengalami alergi gluten kentang bisa dijadikan pengganti nasi dan tidak hanya baik untuk yang mengalami intoleransi gluten yakni orang yang terkena penyakit celiac alias sensitif gluten.
2. Melindungi organ jantung
Apabila mengonsumsi kentang ini juga baik untuk melindungi organ jantung karena mengandung vitamin C, vitamin B6, serat, dan potasium.
Tidak hanya itu dengan mengonsumsi kentang, hal ini dapat membantu dalam menurunkan kolesterol dan mengurangi penyakit jantung.
3. Baik untuk tulang
Kandungan yang ada dalam kentang lainnya adalah kalsium, zat besi, magnesium, zinc dan fosfor yang mana baik bagi kesehatan tulang dan tubuh.
Akan tetapi, jangan mengonsumsi fosfor dan kalsium secara berlebih yang dapat mengurangi kepadatan tulang dan bisa memicu osteoporosis.
4. Membuat otak sehat
Adanya senyawa Asam alfa lipoat, enzim yang dikandung kentang dapat meningkatkan fungsi otak atau kognitif secara keseluruhan.
Bahkan para ahli menyebutkan bahwa enzim tersebut dapat mengontrol gejala Alzheimer dan kandungan pada kentang lainnya seperti zinc, fosfor dan vitamin B kompleksnya juga baik untuk kesehatan otak.
Nah itulah tadi, beberapa manfaat kentang untuk kesehatan tubuh. Semoga bermanfaat.
Baca Juga
-
3 Tips Mengatasi Kulit Belang, Salah Satunya Pakai Gel Lidah Buaya
-
4 Jenis Buah yang Tahan Lama Tanpa Perlu Ditaruh di Kulkas Ada Pisang
-
4 Tips Mengatasi Rambut Lepek, Salah Satunya Cuci Rambut dengan Lembut
-
4 Hal yang Bikin Rambut Tidak Sehat, Salah Satunya Tidak Pakai Kondisioner
-
5 Kebaikan Infused Water bagi Kesehatan Tubuh, Bisa Mencegah Berbagai Penyakit?
Artikel Terkait
-
Tak Perlu Takut Kanker! Pemerintah Sediakan Skrining Gratis Mulai 2025
-
Rahasia Umur Panjang yang Jarang Diketahui! Coba Trik Ini Sekarang!
-
MIND ID Tingkatkan Akses Kesehatan Masyarakat di Area Tambang Sepanjang 2024
-
5 Manfaat Penting Pijat bagi Kesehatan, Sudah Tahu?
-
Cair! Cara Daftar Bansos Mandiri Lewat HP, Anti Ribet!
Health
-
Strategi Mengelola Waktu Bermain Gadget Anak sebagai Kunci Kesehatan Mental
-
Suka Konsumsi Kulit Buah Kopi? Ini 3 Manfaat yang Terkandung di Dalamnya
-
Sehat ala Cinta Laura, 5 Tips Mudah yang Bisa Kamu Tiru!
-
4 Minuman Pengahangat Tubuh di Musim Hujan, Ada yang Jadi Warisan Budaya!
-
6 Penyakit yang Sering Muncul saat Musim Hujan, Salah Satunya Influenza!
Terkini
-
Davide Tardozzi Ternyata Pengagum Berat Marc Marquez: Dia Pembalap Hebat
-
Ulasan Buku Patah Paling Ikhlas, Kumpulan Quotes Menenangkan Saat Galau
-
Akui Man City Sedang Rapuh, Pep Guardiola Optimis Pertahankan Gelar Juara?
-
Laris Banget! Lagu 'Tak Segampang Itu' Tembus 500 Juta Streams di Spotify
-
Motor M1 Masih Bermasalah, Yamaha Minta Maaf ke Alex Rins