Pada lanjutan matchday ke-2 Liga Champion Eropa, klub asal Jerman yakni Bayern Munchen berhasil mengalahkan tim raksasa asal Spanyol yakni Bracelona dengan skor 2-0. Berikut ini kami sampaikan beberapa fakta menaraik yang terjadi pada pertandingan antara Bayern Munchen melawan Barcelona pada matchday ke-2 fase grup Liga Champion Eropa Rabu dini hari 14 September 2022 WIB.
1. Reuni Lewandowski
Pertandingan yang mempertemukan Bayern Munchen melawan Barcelona meruapakn moment yang unik bagi Robert Lewandowski. Hal itu dikarenakan pada musim lalu Lewandowski adalah penyerang andalan dari Bayern Munchen, sedangkan pada musim ini Lewandowski justru memilih untuk hijrah ke Barcelona.
2. Babak Pertama Tanpa Gol
Dari segi permainan babak pertama sangatlah atraktif, kedua kesebelasan terus saling menyerang untuk selanjutnya menciptakan peluang. Terlihat beberapa kali justru Barcelona di pertengahan babak pertama justru sering mengancam gawang Barcelona yang dijaga olehTer Stegen. Namun sampai turun minum kedudukan sama kuat 0-0 tak berubah.
3. Babak Kedua Munchen Unggul
Untuk babak kedua terlihat tuan rumah Bayern Munchen tampil lebih memegang kendali permainan. Baru di menit ke-50 kemudian Munchen mampu unggul terlebih dahulu melalui tandukan Lucas Hernandes. Tak butuh waktu lama yakni 4 menit selanjutnya Munchen mampu menambah keunggulan melalui gol yang diciptakan Leroy Sane.
Melalui umpan terobosan di sektor tengah, di menit ke-54 Leroy Sane mampu menerobos pertahanan Barcelona yang kemudian melakukan tendangan keras didalam kotak penalti yang kemudian menghasilkan gol untuk memantapkan kemenangan Munchen atas Barcelona menjadi 2-0 sampai dengan akhir pertandingan.
4. Munchen Samai Rekor Madrid
Dengan hasil kemenangan 2-0 atas Barcelona tersebut, Bayern Munchen berhasil samai rekor Real Madrid yakni mampu tak terkalahkan dalam 30 pertandingan di fase grup Liga Champion secara berturut-turut. Jika selanjutnya Munchen mampu menang dalam lanjutan fase grup liga Champion di matchday ke-3, dipastikan Munchen mampu mengalahkan rekor yang dipegang oleh Real Madrid tersebut.
Susunan Pemain Awal:
- BAYERN MUNCHEN (4-2-3-1): Manuel Neuer; Benjamin Pavard, Dayot Upamecano, Lucas Hernandez, Alphonso Davies; Joshua Kimmich, Marcel Sabitzer; Leroy Sane, Thomas Muller, Jamal Musiala; Sadio Mane.Pelatih: Julian Nagelsmann
- BARCELONA (4-3-3): Marc-Andre Ter Stegen; Jules Kounde, Ronald Araujo, Andreas Christensen, Marcos Alonso; Pablo Gavi, Sergio Busquets, Pedri; Raphinha, Robert Lewandowski, Ousmane Dembele.Pelatih: Xavi Hernandez
Baca Juga
-
5 Cara Menghindari Intrusive Thoughts yang Membahayakan Kesehatan Mental
-
6 Alasan Penting untuk Tidak Menjalin Hubungan dengan Cowok "Bad Boy"
-
6 Karakter Pria Paling Menarik untuk Dijadikan Suami
-
6 Tips Bermain Genshin Impact Bagi Pemula, Newbie Wajib Baca!
-
5 Filosofi dalam Game RPG untuk Menambah Keseruan Hidup Gamers
Artikel Terkait
-
Erick Thohir Evaluasi Kinerja STY, Singgung Pemain Naturalisasi di Timnas
-
Pantesan Jago, Dua Pemain Timnas Indonesia Ini Pernah Dilatih Mantan Kapten Barcelona
-
Absen Lawan Australia, Posisi Justin Hubner akan Digantikan Elkan Baggott?
-
Cetak 2 Gol, Bukti "Anak Emas" Tak Sekadar Julukan bagi Marselino Ferdinan
-
Maarten Paes Sebut Laga Kontra China dan Bahrain Sangat Penting, Mengapa?
Hobi
-
Lolos Semifinal China Masters 2024, Jonatan Christie Dihadang Shi Yu Qi
-
Usai Kualifikasi Piala Dunia, STY Langsung Dihadapkan Misi Juara AFF Cup?
-
Erick Thohir Evaluasi Kinerja STY, Singgung Pemain Naturalisasi di Timnas
-
Gagal Ikuti Tim Putra, Timnas Futsal Putri Raih Juara ke-3 di Ajang AFF Cup
-
Berhak Pakai Nomor 1, Jorge Martin Pilih Ganti atau Tidak?
Terkini
-
Ulasan Novel Hotel Royal Costanza: Kisah Seorang Jurnalis yang Disandera
-
3 Cleanser Lokal Mengandung Chamomile, Cocok untuk Pemilik Kulit Sensitif
-
Intip Keseruan Idola SM Entertainment di Teaser Program The Game Caterers 2
-
Ulasan Novel Dari Arjuna untuk Bunda, Kisah Luka Seorang Anak
-
Regenerasi Terhambat: Dinasti Politik di Balik Layar Demokrasi