Timnas Argentina dikonfirmasi akan melakukan tour Asia salah satunya melawan Indonesia, Mega Bintang Lionel Messi juga akan ikut dalam laga tanda FIFA Matchday Juni 2023.
Sebelumnya jurnalis terkenal dari Argentina mengkonfirmasi tour Timnas Argentina ke Asia yang akan melawan Indonesia pada 19 Juni 2023.
Timnas Argentina sendiri akan melakukan tour Asia dimulai pada tanggal 15 sampai 20 Juni mendatang, dimana Lionel Messi akan ikut serta didalamnya.
Rumor kedatangan Lionel Messi bersama skuad Argentina juara Piala Dunia 2022 tersebut sudah dikonfirmasi dalam postingan twitter Gaston Edul.
Selain itu, kepastian Lionel Messi ikut juga dalam pertandingan tour Asia diinformasikan dalam tweet All About Argentina dari Gaston Edul.
Namun, tampaknya saat melakoni laga tour Asia bersama Timnas Argentina, Lionel Messi belum bisa memastikan masa depannya akan berada di klub mana.
“Saya diberitahu bahwa sangat sulit masa depan Messi akan diselesaikan sebelum pertandingan Tim Nasional Argentina (15/20 Juni)," tulis All About Argentina yang dikutip dari Twitter @gantosedul pada (19/05/23).
BACA JUGA: Manchester City Angkat Trofi, Fansnya Angkat Botol untuk Arsenal
"Dia akan melakukan tur di Asia tanpa mengetahui masa depannya dan itu akan diputuskan selama hari-hari liburannya.” sambung Ganton Edul.
Adapun rumor pulangnya Messi ke Barcelona belum dapat dipastikan, Ganton Edul menyebutkan Barca harus lebih berusaha untuk bisa mendatangkan kembali pemain legendanya.
"Tentang masa depan Leo Messi: Baik di dalam Barcelona maupun orang lain yang dekat dengan masalah Messi-Barcelona percaya bahwa semuanya akan jauh lebih maju pada saat ini tahun ini." lanjutnya
"Waktu berlalu dan masih belum ada kemajuan penting. Nyatanya, persetujuan La Liga tidak berarti kemajuan yang menentukan dan belum menutup masa depan Messi. Barcelona masih harus benar-benar membuat rencana itu sesuai." tuturnya.
Meski kabar masa depan Messi di klub belum pasti, tetapi kedatangnya ke Indonesia sudah dikonfirmasi dan ini menjadi kabar baik bagi penggemarnya di tanah air.
Lionel Messi adalah satu satu pemain dengan penggemar terbanyak diseluruh dunia begitupun dengan pecinta bola di Indonesia.
Kedatangannya ke Indonesia pasti membuat publik sepak bola dunia juga melihat Indonesia jika Messi benar-benar bermain nanti bersama Argentina ketika berhadapan dengan Indonesia pada 19 Juni 2023.
Cek berita dan artikel lainnya di GOOGLE NEWS
Baca Juga
-
Bek Timnas Indonesia Bocorkan Taktik STY Tiru Gaya Bermain Manchester City
-
Comeback Duet Ivar Jenner dan Marselino Ferdinand, Tatap Laga dengan Percaya Diri
-
Erick Thohir Ungkap Alasan Indonesia Bisa Jadi Tuan Rumah FIFA U-17
-
Ingin Saingi J-League dan Bundesliga, Erick Thohir Siapkan 3 Langkah Ini
-
Erick Thohir Perhatikan Kesejahteraan Wasit agar Tak Tergoda Mafia Bola
Artikel Terkait
-
Investor Asing Tarik Dana Rp7,5 Triliun dari RI Selama Minggu Ketiga November 2024
-
Striker Vietnam Sebut Timnas Indonesia Bisa Juara AFF, Semakin Pesimis?
-
Cek Fakta: Arab Saudi Batasi Kuota Haji Indonesia, Gara-gara Kalah 2-0 di Kualifikasi Piala Dunia
-
She's 24: Kisah Perjalanan Emosional Ledi di Debut Mini Albumnya
-
Intip Keseruan Para Anak Muda Bahas Ekonomi di Gelaran Youth Economic Summit 2024
Hobi
-
Berjaya sebagai Pembalap, Berapa Total Kekayaan Marc Marquez?
-
Jelang Piala AFF 2024, Erick Thohir Bicara soal Peluang Maarten Paes Tampil Berama Timnas Indonesia
-
Satu Tahun di Ducati, Marc Marquez Puji Kepemimpinan Gigi Dall'Igna
-
Debut di MotoGP, Begini Reaksi Somkiat Chantra saat Jajal Motornya
-
Dilibas Tottenham Hotspur 4-0, Era Keemasan Manchester City Telah Berakhir?
Terkini
-
Sinopsis Film I Want To Talk, Film Terbaru Abhishek Bachchan dan Ahilya Bamroo
-
Tetap Kuat Menjalani Hidup Bersama Buku Menangis Boleh tapi Jangan Menyerah
-
Trailer Film Popeye the Slayer Man: Teror Maut Si Pelaut Bertangan Besi
-
3 Acne Spot Gel Ampuh Meredakan Jerawat Mendem dengan Cepat, Ada Favoritmu?
-
Novel 'Samuel' Diadaptasi Jadi Sinetron, Rebecca Klopper Jadi Aktris Utama