Pelatih kepala Timnas Indonesia, Shin Tae-yong baru-baru ini mengakui bahwa dirinya sebelum pertandingan menghadapi Arab Saudi dibunyikan, ia memberikan wejangan. Melalui kata-katanya yang bak sihir, pemain skuad Garuda jadi termotivasi dan bersemangat.
Seperti diketahui, sebelum pertandingan melawan Arab Saudi dalam lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2026 putaran ketiga zona Asia, Timnas Indonesia mengalami kekalahan telak 0-4 dari Jepang. Publik sangat kecewa, sampai terdapat tagar Shin Tae-yong out menggema di sosial media.
Perlu diketahui, jika Timnas Indonesia menelan kekalahan lagi di pertandingan melawan Arab Saudi, makan nasib skuad Garuda cukup tragis. Pasalnya, perjalanan ke Piala Dunia 2026 jadi semakin terjal, bahkan peluangnya menipis apabila menelan kekalahan lagi.
Oleh sebabnya, Shin Tae-yong dan anak asuhnya wajib mengemas tiga poin saat berjumpa dengan The Falcon atau Arab Saudi. Benar saja, skuad Garuda mengubah taktik dan komposisi pemainnya.
Sebelumnya, Shin kerap menerapkan formasi 3-4-3, tapi saat melawan Arab Saudi ia memakai strategi 3-5-2. Kemudian di sisi materi pemain, Shin memasang Marselino Ferdinan dan Ivar Jenner yang sebelumnya tak tampil ketika melawan Jepang.
Alhasil, strategi Pelatih kebangsaan Korea Selatan itu berhasil dilakukan. Pemain menjalankannya cukup baik, peluanv demi peluang tercipta.
Puncaknya saat Marselino Ferdinan mendapatkan peluang emas di menit ke-32 dan 57. Indonesia pun menang 2-0.
Ternyata di balik keberhasilan skuad Garuda, ada kata-kata sihir dari Shin Tae-yong yang membuat anak asuhnya membara ingin menang.
Shin mengatakan, dirinya menginstruksikan untuk bermain tanpa beban, dan tentu menanamkan jiwa untuk menang.
"Kali ini aku memberitahu pemain kami, tolong percaya pada pelatih dan lakukan itu. Jika anda kehilangan bola dari lawan, hanya memukul bola kembali, tidak peduli yang terjadi, karena Anda tidak terjebak di samping," jelas Shin Tae-yong dikutip dari kanal YouTube RKK Kyungkyu Lee.
Shin pun mengaku seperti mimpi saat Timnas Indonesia bisa mengalahkan Arab Saudi yang notebebe merupakan tim kuat di Asia.
"Anda berlari tanpa syarat. Itu terdengar seperti mimpi (menang melawan Arab Saudi)," ungkapnya.
Shin menargetkan Timnas Indonesia untuk bisa suskes lolos ke Piala Dunia 2026 dengan finish di posisi kedua. Alasannya, skuad Garuda memiliki peluang untuk bisa menemani Jepang.
"Setidaknya ada peluang kita bisa menempati posisi kedua, 2 menang, 1 seri, dan 1 kalah," pungkasnya.*
CEK BERITA DAN ARTIKEL LAINNYA DI GOOGLE NEWS
Baca Juga
-
Bek Timnas Rizky Ridho Selalu Minum Sambil Jongkok, Ini Alasannya
-
Julian Oerip Pemain Keturunan Mirip Tijjani Reijnders Grade A
-
Pujian Berkelas Legenda Inggris ke Timnas Indonesia: Sedang Naik Daun
-
Curi Perhatian! Ini Reaksi Pelatih PSBS Biak usai Strikernya Dipanggil Timnas Indonesia
-
Daftar Sementara 24 Pemain Timnas Indonesia untuk Piala AFF 2024, Siapa Saja?
Artikel Terkait
-
Pemain Timnas Indonesia Egy Maulana Vikri Jadi Brand Ambassador Mobile Legends
-
Media Belanda Soal Naturalisasi Timnas Indonesia: Pemain yang Sudah Gabung Membujuk Nama Lainnya
-
Soroti Kekurangan Kiper Indonesia, Asisten Shin Tae-yong: Saya Sering Melihat...
-
Malaysia Dimita Jangan Tiru Timnas Indonesia Kirim Pemain Muda di Piala AFF 2024: Mereka Level Asia
-
Siapa Pelatih Timnas Laos? Kompatriot Shin Tae-yong akan Jadi Lawan di Piala AFF 2024
Hobi
-
Timnas Vietnam Berpotensi Terusir dari Stadion My Dinh, VFF Cari Solusi
-
Piala AFF 2024: Mayoritas Tim Gunakan Pelatih Asing, Korsel-Jepang Mendominasi
-
Pilih Stadion Manahan Solo, Vietnam Tuduh Indonesia Remehkan Piala AFF 2024
-
Tak Dapat Podium, Fabio Quartararo Tetap Nikmati Performa Motor M1
-
Media Vietnam Nilai Misi Ambisius Indonesia Bisa Berantakan, Ini Alasannya!
Terkini
-
Mekar dan Cantik Layaknya Bunga dalam Lagu Debut Irene Like A Flower
-
Ulasan Buku Titik Menuju Dewasa: Panduan dari Remaja Menuju Dewasa
-
Pilihan Hemat nan Bijak! 4 Jenis Barang yang Aman Dibeli Preloved
-
Bek Timnas Rizky Ridho Selalu Minum Sambil Jongkok, Ini Alasannya
-
Prosa Indah Riwayat Perang Bubat dalam Buku Citraresmi Eddy D. Iskandar