Kebanyakan orang memang merasa takut untuk bersahabat dengan lawan jenis. Sebab, biasanya akan melibatkan perasaan yang justru membuat hubungan persahabatan bisa renggang atau bahkan hancur.
Padahal, ada cara agar tetap bisa bersahabat dengan langgeng tanpa perlu ada yang tersakiti satu sama lain. Maka dari itu, simak 4 tips persahabatan dengan lawan jenis tanpa melibatkan perasaan cinta.
1. Tidak mencampuri urusan asmara sahabatmu
Tips pertama yang harus dilakukan adalah tidak mencampuri urusan asmara sahabatmu. Alhasil, kamu pun harus tahu batasan yang sewajarnya saja tanpa perlu ikut campur, ya!
Sebab, agar bisa menjaga perasaanmu sendiri dan juga dirinya. Sehingga, kamu pun tidak baperan jika dia menjalin hubungan dengan orang lain.
2. Berkomitmen satu sama lain untuk tidak melibatkan perasaan cinta
Kalau ingin ingin hubungan persahabatan makin langgeng, ada baiknya bisa berkomitmen satu sama lain untuk tidak melibatkan perasaan cinta. Alhasil, perasaan cinta pun bisa tertutupi karena sudah sepakat tidak saling jatuh cinta.
Ada baiknya, harus didiskusikan terlebih dahulu walaupun hal ini membuat canggung satu sama lain. Bagaimanapun juga, untuk menghindari kerenggangan atau hancurnya hubungan kalian.
3. Memposisikan diri sebagai sahabat
Jika memposisikan diri sebagai sahabat, dirimu pasti akan mempunyai batasan untuk tidak menganggapnya sebagai gebetan atau bahkan pacar. Alhasil, bertingkah laku dan bersikap hanya sebatas sahabat, tidak lebih.
Jika telah memiliki pemahaman seperti ini, kamu pasti bisa memilih peran sebatas sahabat dan tidak menginginkannya menjadi pasanganmu. Sebab, ada yang menganggap persahabatan dengan lawan jenis namun kesannya seperti pasangan.
4. Bisa suportif ketika ketika satu sama lain dekat dengan orang lain
Sosok sahabat adalah seseorang yang bisa memberikan dukungan satu sama lain terhadap banyak hal, hal ini termasuk dalam hubungan percintaan masing-masing. Kalau hal ini bisa terjadi dalam hubungan persahabatanmu, pasti akan saling melindungi dan menjaganya, namun tidak mencampuri urusan dengan pasangannya.
Memiliki sahabat lawan jenis memang ada tantangan tersendiri, salah satunya bisa bisa timbul perasaan cinta. Namun, kalau bisa mengetahui batasan yang sewajarnya saja, hal tersebut bisa membuat nyaman satu sama lain. Alhasil, hubungan persahabatan pun bisa langgeng.
Baca Juga
-
Dijamin Ampuh, Ini 4 Cara Mengusir Ketakutan Berlebih pada Atasan
-
5 Alasan Mengapa Cinta Pertama Sulit Kamu Lupakan
-
4 Tanda Kamu Tipe yang Mencari Aman dalam Hubungan, Segera Hindari!
-
4 Alasan Mengapa Kamu Tidak Pantas Terus Mengeluh, Berhak Bahagia!
-
4 Ciri Fake People di Tempat Kerja, Catat agar Tak Ditikung dari Belakang!
Artikel Terkait
-
Hal Ini Bisa Jadi Indikator Kedekatanmu dengan Sahabat-sahabatmu! Apakah Kamu Mengalaminya?
-
5 Cara Menjaga Hubungan Persahabatan ala Drakor Welcome to Samdalri
-
3 Tips Persahabatan Langgeng dari Divorce Attorney Shin, Jangan Kelewat Ikut Campur
-
3 Alasan Mengapa Pria dan Wanita Sulit Menjalin Hubungan Persahabatan
-
7 Cara Bikin Gebetan Tak Bisa Berhenti Memikirkan Anda, Begini Triknya!
Lifestyle
-
4 Rekomendasi Blush On Berbentuk Stick, Anti Ribet dan Praktis!
-
3 Serum yang Mengandung Green Tea untuk Kontrol Minyak Berlebih pada Wajah
-
4 Rekomendasi OOTD Rora BABYMONSTER yang Wajib Kamu Sontek untuk Gaya Kekinian
-
4 Gaya OOTD Simpel ala Seohyun SNSD, Tetap Fashionable untuk Hangout!
-
4 Rekomendasi Outfit Kasual ala Momo TWICE yang Cocok untuk Hari-Hari Santaimu
Terkini
-
Netflix Hadirkan Dokumenter Baru: Sisi Rentan Elvis Presley Terungkap!
-
Film Wicked Debut Box Office Hollywood dengan Raup Rp1,81 Triliun
-
Performa Red Bull Naik Turun, Max Verstappen Bakal Kabur ke Tim Lain?
-
AFF Cup 2024: Jadi Ajang Pembuktian Bagi Seorang Asnawi Mangkualam?
-
We Are Pharmacists: Webtoon Soal Edukasi Obat-obatan dan Sistem Apotek!