Apakah kamu pernah tersiksa dengan beberapa hal yang sederhana? Memang seringkali beberapa hal terjadi di luar perkiraan. Dan hal tersebut sangat lumrah untuk membuat diri menjadi tersiksa.
Ya, tersiksa tidak harus dengan hal-hal yang besar. Di bawah ini merupakan beberapa hal yang unik dan sederhana namun bisa membuat kamu menjalani hidup dengan tidak tenang.
1. Cemas
Yang pertama adalah rasa cemas. Rasa cemas akan muncul ketika kamu mengkhawatirkan sesuatu. Misalnya mengkhawatirkan seseorang, keadaan, bahkan masa depan.
Kalau kamu tidak bisa mengontrol kecemasan dengan baik, maka akan sangat mungkin jika kecemasan tersebut akan merusak harimu dan membuatmu memiliki hari yang buruk.
2. Takut
Takut bisa terjadi kapanpun. Baik ketika kamu sedang menghadapi sesuatu atau bahkan ketika kamu sedang sendirian. Adalah hal wajar bagi seseorang untuk merasa takut.
Namun, takut berlebihan juga akan mengganggu aktivitas. Apapun yang kamu lakukan, bahkan di manapun kamu berada, bukankah kamu merasa tidak tenang karena ketakutan itu tadi?
3. Bingung
Bingung akan terjadi ketika kamu memiliki pertanyaan, namun tidak tahu jawabannya. Tingkat bagaimana seorang kebingungan, tergantung dari berapa banyak hal yang dia pertanyakan. Semakin banyak pertanyaan dan kesukaran dalam menjawab, maka tingkat kebingungan akan semakin parah.
Parahnya lagi, kebingungan itu bisa mempengaruhi kepala sehingga terasa berat dan pikiran yang penuh dengan beban. Semakin sering kamu memikirkannya, semakin berat beban yang kamu tanggung dalam kepalamu.
4. Menahan sesuatu
Jangan diremehkan, menahan sesuatu merupakan salah satu hal yang paling menuiksa. Misalnya ketika kamu kebelet BAB, namun belum punya waktu dan kesempatan, maka mau tidak mau kamu harus menahan itu.
Parahnya lagi adalah ketika menahan lapar. Bukankah tubuh menjadi lemas dan pikiran tidak karuan. Menahan lapar bukan hal yang baik. Bahkan kalau dibiasakan bisa menjadi penyakit yang cukup menjengkelkan.
5. Galau
Beberapa orang merasa sudah melewati masa galau. Padahal, galau akan selalu ada di dalam hati. Galau tidak selalu tentang putus cinta, kok. Tapi bisa juga tentang pengambilan keputusan, melakukan kesalahan, dan lain sebagainya.
Jadi itu dia 5 hal sederhana yang terasa sangat menyiksa. Pernah mengalaminya?
Baca Juga
-
Jarang Disadari, 4 Pengaruh Silent Treatment dalam Hubungan Rumah Tangga!
-
Yoursay dan Suara Semakin Melegenda, Selalu Menjadi Rumah untuk Penulisnya
-
4 Tips Tetap Rukun dengan Pasangan Meskipun Beda Pilihan Capres di Pemilu 2024
-
Taman Cerdas Soekarno Hatta Jebres, Multifungsi dan Favoritnya Semua Kalangan
-
Cantiknya Pantai Teluk Penyu Cilacap, Indahnya Bikin Betah
Artikel Terkait
-
Beda Gejala Panik dan Kecemasan, Ini Cara Mengatasinya
-
Pasca Quick Count, Megawati Soroti Campur Tangan Kekuasaan di Pilkada
-
Hemat Tanpa Utang? Paylater Jadi Bantalan Hidup Keluarga Milenial di Tengah Tekanan Ekonomi
-
Usai Pantau Quick Count, Megawati Nyatakan Sikap Politik Prihatin: Demokrasi Terancam Mati!
-
Menertawai Standar Hidup Layak BPS Rp1 Juta Per Bulan, Driver Ojol: Buat Makan Aja Kurang!
Lifestyle
-
3 Serum yang Mengandung Tranexamic Acid, Ampuh Pudarkan Bekas Jerawat Membandel
-
3 Varian Cleansing Balm Dear Me Beauty untuk Kulit Kering hingga Berjerawat
-
Gambarkan Kepribadian Ceria dan 'Ekstrovert' Lewat Aroma Parfum yang Tepat
-
3 Serum Korea Mengandung Ekstrak Beras, Bikin Kulit Cerah dan Awet Muda
-
Pilihan Hemat nan Bijak! 4 Jenis Barang yang Aman Dibeli Preloved
Terkini
-
PSSI Targetkan Timnas Indonesia Diperingkat ke-50 Dunia pada Tahun 2045 Mandatang
-
Review Gunpowder Milkshake: Ketika Aksi Bertemu dengan Seni Visual
-
Memerankan Ibu Egois di Family by Choice, Kim Hye Eun: Saya Siap Dihujat
-
Alfan Suaib Dapat Panggilan TC Timnas Indonesia, Paul Munster Beri Dukungan
-
Berbau Seksual, Lirik Lagu Tick Tack English Ver. Karya ILLIT Dikecam Penggemar