Ilustrasi Harapan. (Pixabay)
Diri yang tak kuat lagi.
Harapan seakan menjauh dari kehidupan.
Makin ku kejar, ia makin lincah bersembunyi.
Aku pun berpikir aneh dan sedikit tidak percaya diri.
Dalam pikirku tersimpan sejuta harapan.
Harapan yang terpendam sejak lama.
Ia terus membengkak dan seakan mulai berkarat.
Hingga ia pun memberontak dalam ruang gelap.
Aku masih pesimis dan tidak percaya diri.
Nalarku tak sesuai dengan ekspektasiku.
Hingga batinku pun mulai melemah.
Namun harapan ingin aku lampiaskan seluruhnya.
Aku seakan berandai-andai.
Menggantungkan harapanku akan jadi kenyataan.
Menuntut keberhasilan walau hanya dalam bayangan.
Aku ingin harapanku memberi jawaban yang telah kugantungkan dan kupasrahkan.
Nipa, 1 Agustus 2021
Baca Juga
-
Gagasan Pendidikan Ki Hajar Dewantara, Perlunya Akses Pendidikan Merata
-
Hari Raya Idul Fitri, Memaknai Lebaran dalam Kebersamaan dan Keberagaman
-
Lebaran dan Media Sosial, Medium Silaturahmi di Era Digital
-
Ketupat Lebaran: Ikon Kuliner yang Tak Lekang oleh Waktu
-
Dari Ruang Kelas ke Panggung Politik: Peran Taman Siswa dalam Membentuk Identitas Bangsa
Artikel Terkait
-
Gading Marten Ajak Gempi Bangun Mimpi Setinggi Bintang di Momen Peluncuran Oreo Space Dunk
-
7 Kebiasaan Warren Buffet yang Bisa Bikin Jadi Milliarder
-
Terobosan Medis! Operasi Brain Bypass STA-MCA, Solusi bagi Stroke Berulang
-
Bansos Lebaran Cair! DPR Ungkap Jadwal dan Cara Cek Penerima PKH dan BPNT
-
Promo Gantung Spesial Idul Fitri Alfamart: Sirup ABC Squash Harganya Gak Sampai 10ribu!
Sastra
Terkini
-
Final AFC U-17: Uzbekistan Lebih Siap untuk Menjadi Juara Dibandingkan Tim Tuan Rumah!
-
Media Asing Sebut Timnas Indonesia U-17 akan Tambah Pemain Diaspora Baru, Benarkah?
-
Ulasan Novel Monster Minister: Romansa di Kementerian yang Tak Berujung
-
Ulasan Novel The Confidante Plot: Diantara Manipulasi dan Ketulusan
-
Taemin Buka Suara Soal Rumor Kencan dengan Noze, Minta Fans Tetap Percaya