NCT adalah grup idola yang dikenal dengan jumlah anggotanya yang tak terbatas. Oleh sebab itu, tak heran jika grup ini bisa melahirkan banyak karya luar biasa di tahun ini.
Dimulai dari Mark dalam Program NCT LAB bertajuk "Child" pada 4 Februari. Lalu, disusul NCT U coNEXTion (Age of Light) di 20 Maret.
Kemudian, NCT Dream "Glitch Mode" pada 28 Maret. Ini merupakan album kedua mereka yang berisikan 11 lagu, di antaranya: Fire Alarm, Glitch Mode, Arcade, It's Yours, Teddy Bear, Replay, Saturday Drip, Better Than Gold, Drive, Never Goodbye, dan Rewind.
BACA JUGA: Erina Gudono Pamer Kemesraan Bareng Kaesang Pangarep: Enak Banget Rasanya Kayak Tahu Petis
Selanjutnya masih dari program NCT LAB, ada kolaborasi keren dari Taeyong x Wonstein "Love Theory" yang rilis pada 14 April.
Lalu, kembali dengan NCT DREAM yang hadir dengan album repackage "Beatbox" pada 30 Mei. Track list dari album ini sama seperti "Glitch Mode" dengan tambahan 4 lagu baru, di antaranya: Beatbox, To My First, Sorry Heart, dan On the Way.
Selanjutnya, di pertengahan tahun ini, NCT U kembali dengan merilis lagu "Rain Day" di 19 Juli. Lagu ini tentu cocok untuk menemanimu harimu di kala hujan ya. Tak mau ketinggalan dengan rekannya yang lain, Jaehyun merilis "Forever Only" sebagai bagian dari NCT LAB pada 18 Agustus.
Ia juga comeback bersama unitnya, NCT 127 dengan "2 Baddies" di 15 September. Album keempat mereka ini memiliki total 12 lagu, di antaranya: Faster, 2 Baddies, Time Lapse, Crash Landing, Designer, Gold Dust, Black Cloud, Playback, Tasty, Vitamin, LOL (Laugh-Out-Loud), 1 2 7 (Time Stops).
"Birthday" dari Ten yang dirilis 26 Oktober juga menambah warna dari lagu-lagu NCT LAB yang rilis di tahun ini.
Terakhir, NCT DREAM dan WayV akan menutup tahun ini dengan manis. NCT DREAM dengan album winter bertajuk "Candy" yang akan dirilis pada 16 Desember.
Teaser dari lagu ini pun telah dirilis pada tadi malam, 15 Desember, untuk memancing antusiasme penggemar. Sementara WayV dengan mini album keempat "Phantom", yang akan dirilis pada 28 Desember.
Demikian 41 lagu baru dari berbagai unit NCT yang siap memanjakan telingamu dengan lagu-lagu yang manis, berenergi, serta menyentuh. Mana yang menjadi favoritmu?
Baca Juga
-
Bedah Skema Judi Online di Balik Film China "No More Bets"
-
Bedah Lagu SuperM Better Days: Ada Hari Menyenangkan setelah Masa Sulit
-
Semuanya Akan Baik-baik Saja, Ini 'Obat' di Balik Lagu EXO 'Just As Usual'
-
Mengenal Fangirling Sebagai Coping Mechanism untuk Bertahan Hidup
-
Isu Diskriminatif di Balik Film Jepang 'Sweet Bean'
Artikel Terkait
-
Selamat! Mark NCT Raih Trofi Pertama Lagu 1999 di Program 'Show Champion'
-
NCT Wish 'Poppop,' Ledakan Perasaan Cinta Setelah Jadian
-
Pecahkan Rekor Pribadi! NCT Wish Catat 1,2 Juta Pre-order Album 'Poppop'
-
NCT Wish Jalankan Misi Pengakuan Cinta yang Unik di Teaser MV Lagu 'Poppop'
-
Penuh Lagu Cinta yang Manis, NCT Wish Rilis Highlight Medley Album 'Poppop'
Entertainment
-
Tantang Diri Sendiri, Kai EXO Usung Banyak Genre di Album Baru Wait on Me
-
Park Bo Young Ambil Peran Ganda dalam Drama Baru, Visualnya Bikin Pangling
-
Resmi Bersaing, Jumbo dan Pabrik Gula Kini Selisih 500 Ribu Penonton
-
Bersaing Sengit, Komang dan Qodrat Tembus Dua Juta Penonton di Bioskop
-
Penampilan Jang Wonyoung di Acara Pop-Up Innisfree Tarik Perhatian Netizen: Seperti Peri!
Terkini
-
4 Ide OOTD Youthful ala Jiwoo Hearts2Hearts, Sederhana tapi Tetap Memikat!
-
Blak-blakan! Sandy Walsh Ngaku Beruntung Bela Timnas Indonesia Sejak Awal
-
Hanya Satu Pemain yang Masuk Tim ASEAN All Stars, Pendukung Timnas Indonesia Siap Kecewa
-
Review Novel 'Totto-chan': Bukan Sekolah Biasa, Tapi Rumah Kedua Anak-anak
-
Benarkah 'Kerja Apa Aja yang Penting Halal' Tak Lagi Relevan?