Makan jangan asal kenyang. Tapi, kamu juga harus bisa memperhatikan kandungan serta manfaatnya untuk tubuh, supaya tidak menimbulkan efek samping. Seperti kerusakan pada organ-organ penting atau menjadikan aroma tubuh jadi tidak sedap.
Pilihlah makanan yang dapat menghindarkan tubuh kamu dari serangan berbagai macam penyakit, perbanyak konsumsi sayuran dan buah-buahan. Kurangi mengonsumsi makanan yang terlalu pedas juga asam.
Tapi, kalau kamu memiliki masalah bau badan. Seperti yang telah dikutip dari cairofood.id, mengenai 11 makanan dan minuman ini dapat membuat aroma tubuh harum. Readers! Ayo simak penjelasan berikut ini!
1. Jeruk
Mengonsumsi buah jeruk secara rutin dipercaya dapat membuat aroma tubuh harum. Sebab, beberapa kandungan yang ada dalam jeruk dapat mengeluarkan zat-zat beracun penyebab bau badan. Dan buah tersebut juga bisa diserap oleh tubuh.
2. Teh Melati
Minum teh melati secara rutin akan lebih mudah melalukan proses pembuangan racun dalam tubuh. Selain itu, teh melati dapat menenangkan sistem pencernaan dan mengurangi bau badan tidak sedap. Jika, ingin aroma tubuh kita wangi. Maka, konsumsi teh melati secara rutin.
3. Daging Ikan
Dokter spesialis kulit dan kelamin David Colbert, MD, menyebutkan protein dalam daging merah yang telah dipecah oleh tubuh bisa mengeluarkan bau yang tidak sedap.
Sedangkan saat mencerna daging ikan proses di dalam tubuh tidak meninggalkan bau menyengat. Maka jika ingin menghilangkan bau badan, mulailah mengurangi daging merah dan menggantinya dengan konsumsi ikan.
4. Yogurt
Kultur aktif yang terdapat dalam yogurt bisa menurunkan senyawa sulfida yang merupakan salah satu utama penyebab bau badan. Vitamin D yang terkandung ada pada yogurt juga dapat melawan bakteri yang ada dimulut untuk mengurangi bau mulut.
Mulai dari sekarang biasakan hidup sehat serta jauhi kebiasaan mengonsumsi makanan yang tidak sehat,ya. Kalau bisa perhatikan manfaatnya untuk tubuh.
Itulah makanan dan minuman yang mampu menghilangkan bau badan. Semoga artikel ini bisa bermanfaat. Sekian penjelasan yang dirangkum dari cairofood.id ini. Mohon maaf bila ada kesalahan dalam penulisan.
Video yang mungkin Anda suka
Baca Juga
-
5 Rekomendasi Lagu K-Pop yang Cocok Kamu Persembahkan untuk Ibu Tercinta
-
4 Manfaat Keju untuk Sikecil, Dapat Berguna bagi Kesehatan Tubuhnya
-
5 Makanan Ini Harus Dihindari bagi yang Mengalami Tekanan Darah Rendah
-
4 Cara Memperlakukan Diri Sendiri dengan Baik, Gak Akan Bikin Kamu Rugi!
-
5 Manfaat saat Kita Berani Jujur Pada Diri Sendiri, Bikin Hati Damai!
Artikel Terkait
-
Tiko Anak Ibu Eny Tolak Pekerjaan Bergaji Besar, Alasannya Bikin Salut: Mental Orang Kaya
-
Filosofi Mendalam di Balik Papeda, Makanan Khas Nusantara yang Memikat Hati Kevin Diks
-
Selain Nasi Liwet, Fefe Slinkert Pacar Nathan Tjoe-A-On Pernah Cicipi Kuliner Langka Indonesia Ini
-
Menjadi Pemuda yang Semangat Bekerja Keras dalam Buku Kakap Merah Ajaib
-
Han Ga In Dilarikan ke RS Usai Tantangan Buldak Pedas Berakhir Fatal
Health
-
Strategi Mengelola Waktu Bermain Gadget Anak sebagai Kunci Kesehatan Mental
-
Suka Konsumsi Kulit Buah Kopi? Ini 3 Manfaat yang Terkandung di Dalamnya
-
Sehat ala Cinta Laura, 5 Tips Mudah yang Bisa Kamu Tiru!
-
4 Minuman Pengahangat Tubuh di Musim Hujan, Ada yang Jadi Warisan Budaya!
-
6 Penyakit yang Sering Muncul saat Musim Hujan, Salah Satunya Influenza!
Terkini
-
Cetak 2 Gol, Bukti "Anak Emas" Tak Sekadar Julukan bagi Marselino Ferdinan
-
Nissa Sabyan dan Ayus Resmi Menikah Sejak Juli 2024, Mahar Emas 3 Gram dan Uang 200 Ribu
-
Ulasan Buku Sabar, Syukur, dan Ikhlas: Kunci Sukses Bahagia Dunia Akhirat
-
Spoiler! Hunter X Hunter Chapter 403: Balsamilco vs Pangeran Halkenburg
-
Hazelight Studios Umumkan Game Baru, Siap Hadirkan Inovasi Co-Op Unik!