Pasukan Jorgen Klopp, The Reds, Liverpool akan bertandang ke markas Nerazzurri, Inter Milan, San Siro, Milan, pada Kamis 17 Februari 2022, dini hari jam 03:00 WIB dalam ajang Liga Champions League 2.
Laga ini merupakan big match antara klub Inggris dan Italia yang layak disaksikan. Buat kamu penggemar klub Inter Milan dan Liverpool, ada beberapa hal tentang menjelang Laga Inter Milan vs Liverpool di Liga Champions.
Berikut 4 hal tentang menjelang Laga Inter Milan vs Liverpool di Liga Champions:
1. Liverpool Datang Bukan untuk Kalah
Inter Milan memang sedikit diprioritaskan karena bermain di markasnya sendiri yang tentu saja akan mendapat dukungan penuh dari fans yang akan mamadati tribun San Siro.
Namun di sisi lain Liverpool tentu saja datang bukan untuk menyerahkan kemenangan kepada Inter Milan.
Salah, Mane dan kawan-kawan datang untuk memenangkan laga penting ini demi lolos ke putaran berikutnya dan menyonsong modal penting di leg 2 nanti utamanya.
2. Sejarah Manis bagi Liverpool
Dan jika melihat memori atau catatan sejarah tentang pertemuan kedua klub ini, The Reds, Liverpool memang berada di atas kertas untuk menang.
Sebab pada musim 2007/2008 tepatnya di babak 16 kala itu, Liverpool mampu mengalahkan Inter Milan. Baik di kandang Liverpool maupun di kandang Inter Milan itu sendiri.
Di kandang Inter Milan, San Siro, kala itu Liverpool menang 1:0. Dan ketika bermain di kandang sendiri, Ther Reds, Liverpool unggul dengan skor 2:0.
Sehingga, Liverpool adalah menjadi batu sandungan bagi Inter Milan dan membuat mimpi Nerazzurri gagal melangakah ke putaran 8 besar.
3. Misi Balas Dendam Bagi Inter Milan
Jika demikian, maka kini Inter Milan tentu saja akan membawa misi besar yakni memenangkan laga di San Siro dini hari nanti sekaligus membalas kekalahannya pada 15 tahun silam itu. Mampukah Inter Milan mewujudkan hal itu? Liat saja nanti.
4. Kemenangan dan Pertemuan Kedua Tim
Sebelum laga ini berlansung, kedua tim sebenarnya sudah 4 kali bertemu. Di mana The Reds, Liverpool mampu memenangkan 3 pertandingan dan Inter Milan memenangkan 1 pertandingan.
Selain bertemu di babak 16 besar Liga Champions tahun 2007/2008 itu, kudua tim ini juga bertemu di semi final Piala Eropa tahun 1964/1965. Di mana dalam laga Piala Eropa ini dimenangkan oleh Nerazzuri, Inter Milan.
Pertandingan itu leg 1 dimainkan di Inggris kandang Liverpool dan dimenangkan oleh Liverpool 3:1. Namun Inter Milan mampu membalasnya di leg 2 di kandang mereka dengan skor 3:0.
Baca Juga
-
Final Piala Super Spanyol: Mengurai Benang Kusut Permasalahan Barcelona
-
Chat Dosen Pembimbing Harus Sopan biar Tugas Skripsi Lancar Itu Nggak Cukup
-
5 Tradisi yang Dulu Sering Dilakukan, tapi Kini Sudah Jarang, Apakah di Kampungmu Juga?
-
Wisata Goa Soekarno Sumenep: Dulu Berkawan Keramaian, Kini Berteman Kesepian
-
3 Cara agar Video TikTok Ditonton Banyak Orang meski Sedikit Pengikutnya, FYP Bos!
Artikel Terkait
-
Adu Statistik Kevin Diks vs Wataru Endo: Bek Liverpool Jauh Ketinggalan
-
Takumi Minamino Ngomel! Kritik Kondisi Rumput Stadion GBK, Bikin Pemain Kesulitan
-
Witan Bongkar Perbedaan Kontras Kevin Diks dan Pemain Lain di Timnas Indonesia: Dia Sangat...
-
Dua Kata Yuto Nagatomo Jelang Timnas Indonesia vs Jepang
-
Mees Hilgers Bikin Patah Hati Juara Liga Champions: Saya Bertahan di FC Twente!
Hobi
-
Panggil 26 Pemain untuk Piala AFF Wanita, Garuda Pertiwi Bawa Bekal Positif
-
Teka-teki Eliano Reijnders Dicoret STY dari Skuad, Ini Kata Erick Thohir
-
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Arab Saudi, Garuda Belum Pernah Menang?
-
Gagal Taklukkan Raja Asia, Jay Idzes Pastikan Timnas Indonesia Tak Menyerah
-
Taklukkan Kembali Gregoria Mariska Tunjung, Bukti Dominasi Akane Yamaguchi
Terkini
-
Ulasan Novel Alster Lake: Kisah Cinta Seorang Penulis di Danau Alster
-
Ulasan Buku 101 Langkah Mengatasi Insecure: Belajar Menjadi Percaya Diri
-
Ulasan Buku Ulama, Pewaris Para Nabi: Mengenalkan Tugas-Tugas Ahli Agama
-
Pilihan Hidup Sendiri: Ketika Anak Muda Memutuskan Tidak Menikah, Salahkah?
-
Kesbangpol dan PD IPARI Karanganyar Gelar Pembinaan Kerukunan Umat Beragama untuk Meningkatkan Toleransi dan Harmoni