Pernah gak sih, kalian merasakan perbedaan sikap yang ditunjukkan pasangan? Perubahan sikap yang ditunjukkan kepadamu akhirnya membuatmu menjadi overthinking. Kemudian kamu pun dibuat penasaran apa sebenarnya yang terjadi padanya. Karena sebelum kamu dan pasangan melewati susah senang bersama.
Nah, perubahan sikap yang kamu rasakan dari pasangan perlu kamu waspadai. Karena bisa jadi hal tersebut suatu pertanda pasangan yang sudah muali bosan. Sebelum kamu menggambil tindakan terlalu jauh. Ada baiknya jika kamu menyimak 5 bahasa tubuh dibawah ini.
1. Mulai acuh kepadamu
Biasanya ketika pasangan sudah mulai bosan dirinya akan menunjukkan sikap acuh. Kalau mereka sudah menunjukkan sikap tersebut tandanya dirinya ingin putus. Hal yang bisa kamu lakukan ketika pasanganmu seperti itu adalah berusahalah untuk meminta penjelasan. Agar hubunganmu dengan pasangan tak kandas begitu saja.
2. Hilangnya romantisme
Perasaan cinta akan kuat ketika kedua pasangan saling menunjukkan keromantisan. Namun, beda lagi jika rasa romantis pada pasangan hilang. Kemungkinan besar yang timbul adalah perasaan curiga terhadap pasangan. Hal tersebut patut diwaspadai, karena bisa jadi ini bahasa tubuh pasangan yang ingin mengakhiri hubungan dengan kita.
3. Ketika bersamamu dirinya tidak menunjukkan sikap bahagia
Ketika seseorang bersama dengan orang yang disukai dan cintai mereka akan cenderung merasakan bahagia. Tapi lain halnya jika pasanganmu sudah tidak merasakan kebahagiaan apabila bersamamu. Hal ini merupakan salah satu bahasa tubuh yang patut kamu perhatikan dari pasangan. Karena bisa jadi dirinya memang sudah jenuh dan tidak merasa nyaman dengan kamu lagi.
4. Perhatian yang berkurang
Memiliki pasangan yang begitu perhatian itu memang menyenangkan. Apalagi saat awal-awal pacaran seketika hatimu dibuat melayang-layang dengannya. Namun, setelah dirinya berubah kamu akan dibuat kaget dengan sikapnya yang sudah mulai tidak perhatian lagi denganmu. Sikap yang seperti itu bisa jadi suatu pertanda bahasa tubuh pasangan yang ingin minta putus.
5. Mulai kasar denganmu
Bahasa tubuh selanjutnya adalah pasanganmu mulai kasar dengan kamu. Kalau hal tersebut sudah mulai dilakukan oleh pasanganmu. Berarti pasanganmu memang sudah tidak ada perasaan cinta lagi denganmu. Karena tidak ada pasangan yang tega menyakiti orang yang dicintainya.
Itu dia 5 bahasa tubuh yang menjadi kode bahwasanya pasanganmu minta putus. Hal diatas juga bisa menjadi pertimbangan dalam hubungan yang sedang dijalani antara kedua pasangan. Akan lebih baik jika dalam suatu hubungan selalu ada komunikasi yang baik.
Video yang mungkin Anda suka
Baca Juga
-
4 Tips agar Maksimal dalam Mengerjakan Tes CPNS 2023
-
Toko Roti Paling Legend di Yogyakarta, Sering Diserbu Para Pengunjung Loh
-
Aplikasi yang Berguna untuk Anak Ilmu Komunikasi yang Harus Kamu Tahu!
-
5 Rekomendasi Minuman Khas Kota Yogyakarta yang Sayang untuk Dilewatkan
-
Rekomendasi 4 Pasar Tradisional Yogyakarta, Surganya Pemburu Kuliner
Artikel Terkait
-
5 Tanda Terjebak Abusive Relationship, Begini Cara Mengakhirinya
-
Seni Menyampaikan Kehangatan yang Sering Diabaikan Lewat Budaya Titip Salam
-
Apa Itu Silent Treatment, Penyebab Perceraian Faby Marcelia dan Revand Narya
-
PHK Meledak, Klaim BPJS Ketenagakerjaan Tembus Rp 289 Miliar
-
Apa Itu Breadcrumbing dalam Hubungan? Kenali Ciri-ciri dan Dampaknya
Lifestyle
-
3 Rekomendasi Two Way Cake Lokal dengan Banyak Pilihan Shade, Anti-Bingung!
-
4 Daily OOTD Simpel nan Modis ala Chae Soo-bin untuk Inspirasi Harianmu!
-
3 Peel Off Mask yang Mengandung Collagen, Bikin Wajah Glowing dan Awet Muda
-
Dari Kafe hingga Mall! 4 Outfit Hangout ala Bua Nalinthip yang Mudah Ditiru
-
4 Tisu Penghapus Makeup yang Praktis dan Travel Friendly, Dijamin Bersih!
Terkini
-
Review Film Heretic, Hugh Grant Jadi Penguji Keyakinan dan Agama
-
Inspiratif! Ulasan Buku Antologi Puisi 'Kita Hanya Sesingkat Kata Rindu'
-
4 Rekomendasi Lagu Romantis Jadul Milik Justin Bieber, Ada Tema Natal!
-
Review Film Totally Killer: Mencari Pembunuh Berantai Ke Masa Lalu
-
Review Film Aftermath, saat Terjadi Penyanderaan di Jembatan Boston