Ilustrasi Potret Pejuang. (Pixabay)
Aku kadang berpikir tak masuk akal
Berharap pejuang yang ada di potret dinding hidup kembali
Hidup untuk memperbaiki nasib bangsa ini
Mewujudkan cita-citanya seperti sedia kala
Tentu pikiranku itu sangatlah konyol
Mana mungkin orang mati akan hidup kembali
Mereka sudah melewati masanya
Mungkin adakah anak cucu yang dapat mewarisi api semangat juangnya?
Deretan potret-potret yang terpasang itu telah memukai hatiku
Potret itu terus memandang dan seakan menitip pesan
Potret itu nampak berdebu
Ia tak mampu berkutip dan kadang seakan meneteskan airmata
Pesan-pesan dalam penanya mesti dapat menjadi pelajaran
Pesan yang disampaikan dulu nyata hari ini
Perkataannya kekal pada zaman
Deretan potret pejuang memenangkan zaman
Komentar
Berikan komentar disini >
Baca Juga
-
Standar TikTok: Katalog Hidup Mewah yang Bikin Kita Miskin Mental
-
Ketika Rumah Tak Lagi Ramah: Anak yang Tumbuh di Tengah Riuh KDRT
-
Nasib Generasi Sandwich: Roti Tawar yang Kehilangan Cita-Cita
-
Romantisasi Ketangguhan Warga: Bukti Kegagalan Negara dalam Mengurus Bencana?
-
Sampah, Bau, dan Mental Warga yang Disuruh Kuat
Artikel Terkait
News
-
Fenomena Trust Issue Gen Z: Mengapa Mereka Tak Lagi Percaya Institusi Formal?
-
10 Kesalahan Fatal dalam Membuat CV dan Tips Ampuh Menghindarinya
-
Sudah Sukses Tapi Merasa Hampa? Kenali Fenomena Hedonic Adaptation
-
Misteri di Balik Lampu Jalan yang Selalu Menyala Sendiri
-
Educatopia Expo 2026 Hadir di Mojokerto, Jadi Ruang Eksplorasi Pendidikan dan Minat Generasi Muda
Terkini
-
Wardatina Mawa Tolak Damai, Kasus Dugaan Zina Inara Rusli Masuk Penyidikan
-
7 Mitos Salah Perawatan Sepatu yang Bikin Cepat Rusak, Kamu Masih Percaya?
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Hikayat Si Kembar
-
Film We Bury the Dead: Duka di Tanah Penuh Zombie yang Mengerikan!