Baru-baru ini, beredar video saat sejumlah orang menggelar piknik di tempat yang tak terduga, yakni pusat perbelanjaan alias mall. Hal itu tentunya mencuri perhatian warganet hingga viral di media sosial. Sebab piknik biasanya dilakukan di tempat terbuka dengan pemandangan yang indah dan udara segar.
Dilihat dari unggahan akun Twitter atau X @Pai_C1 pada Kamis (28/12/2023), video memperlihatkan beberapa orang yang terdiri dari wanita dewasa dan anak-anak. Mereka tampak santai menggelar alas duduk dan memajang makanan di mall.
Sebagaimana diketahui, kalau mall merupakan pusat perbelanjaan yang secara arsitektur berupa bangunan tertutup dengan suhu yang diatur, serta memiliki jalur untuk berjalan-jalan dengan teratur. Di dalam mall, tentu ada banyak toko-toko dan area permainan. Oleh karena itu, video emak-emak yang piknik di mall tersebut menjadi sorotan warganet.
Melalui video itu, terlihat sekumpulan orang piknik dekat dengan tangga. Tikar sudah tergelar dan makanan pun sudah tersusun rapi. Tampak termos nasi yang menunjukkan bahwa makanan itu dibawa dari rumah. Tentu saja momen tersebut membuat pengunjung terheran-heran.
Alhasil, video itu pun berhasil mencuri perhatian hingga menuai beragam tanggapan pro kontra di kolom komentar.
“Orang kota piknik ke hutan, orang desa piknik ke mall. Cuma tukaran tempat doang, tapi orang kota biasanya terlalu jumawa,” komentar warganet.
“Gue iri dengan kepercayaan diri mereka,” sahut yang lain.
Sementara itu, warganet lain berpendapat bahwa hal tersebut bisa terjadi karena pemerintah tidak memberikan ruang publik yang tepat untuk masyarakat.
“Bukan salah warganya. Ini salah pemerintah gak sediain public space yang proper dan accessible, jadi ya pada lari ke mall,” ungkap akun @rya****.
Cek berita dan artikel lainnya di GOOGLE NEWS
Baca Juga
-
Standar TikTok: Katalog Hidup Mewah yang Bikin Kita Miskin Mental
-
Ketika Rumah Tak Lagi Ramah: Anak yang Tumbuh di Tengah Riuh KDRT
-
Nasib Generasi Sandwich: Roti Tawar yang Kehilangan Cita-Cita
-
Romantisasi Ketangguhan Warga: Bukti Kegagalan Negara dalam Mengurus Bencana?
-
Sampah, Bau, dan Mental Warga yang Disuruh Kuat
Artikel Terkait
-
Siapa Syarifah Viral di Tiktok? Wanita FYP Diduga Keturunan Nabi Jadi Idola Warganet
-
Bukannya Evakuasi, Banjir di Riau Malah Dijadikan Tempat Wisata oleh Warga Sekitar
-
Bawaslu Temukan Dugaan Pelanggaran di Balik Viralnya TKI Taipei Terima Surat Suara Pemilu
-
5 Makanan yang Sempat Viral di Tahun 2023, Ada Favoritmu?
-
Kocak! Fadil Jaidi Ikut Tren "Hi Kids" yang Viral: Daddy Cuma Mau Bilang..
News
-
Educatopia Expo 2026 Hadir di Mojokerto, Jadi Ruang Eksplorasi Pendidikan dan Minat Generasi Muda
-
Ridwan Kamil dan Atalia Praratya Resmi Bercerai, Tak Ada Masalah Gono-Gini?
-
Pemulihan Infrastruktur Sukses, Senyum Aceh Balik Kembali
-
Asa Menuju Pulih Pasca Bencana Sumatra
-
7 Tanda Kamu Nggak Dihargai di Tempat Kerja, Mungkin Sudah Saatnya Resign!
Terkini
-
Bikin Baper Maksimal! 4 Drama Korea Romantis Kim Seon Ho di Netflix
-
Oppo Find X9 Ultra akan Rilis Maret 2026, Usung Kamera Utama Sony Lytia 901 Resolusi 200 MP
-
John Herdman Mainkan Gaya Kick and Rush, 2 Pemain Ini Berpotensi Dicoret dari Timnas Indonesia!
-
Disney Umumkan Pemain Rapunzel dan Flynn Rider di Tangled Live Action
-
Musim Bisu