Ilustrasi (Foto: shutterstock)
Si Parjo itulah namanya
Merantau dari kampung ke ibukota
Mengais rejeki demi anak istri
Memungut sampah adalah pekerjaannya
Bekerja terus menerus tanpa kenal waktu
Peluh keringat membasahi sekujur tubuhnya
Menggelandang di kolong jembatan adalah tempat tinggalnya
Bekerja keras banting tulang demi sesuap nasi
Mengarungi jalanan ibukota yang macet
Mengarungi gedung-gedung pencakar langit nan megah
Tak peduli walau banyak polusi dan debu yang menghadang
Dia mensyukuri pekerjaan yang halal untuk mencari nafkah
Bogor, 4 Mei 2021
Komentar
Berikan komentar disini >
Baca Juga
Artikel Terkait
Sastra
Terkini
-
Usai Perceraian, Andre Rosiade Sebut Pernikahan Azizah Salsha Bukan Paksaan
-
Bandung Sustainability Summit 2025: Saat Bandung Menunjukkan Cara Baru Gelar Acara Ramah Lingkungan
-
Jangan Cuma Ikut Tren, Ini 7 Hal Wajib Kamu Cek Sebelum Beli Smartphone Baru
-
ANTARA Ajak Mahasiswa Belajar Memotret dengan Hati Lewat Workshop Fotografi Jurnalistik di UGM
-
Rahasia Otak Bahagia: Ternyata Salmon Hingga Cokelat Hitam Bisa Jadi Antidepresan Alami!