Uji nyali di awal tahun, orang ini potong rambut dengan gergaji listrik. Jongkok sambil membawa cermin, seorang lagi membawa gergaji dan 'memotong' rambut temannya.
Video ini saya lihat di @dagelan dan bikin saya deg-degan karena menahan rasa ngeri. Benar atau tidak sih, video ini?
Perasaan warganet pun dibuat campur aduk melihat video ini. Antara ngeri dan bertanya-tanya kebenaran acara potong rambut pakai gergaji besi.
Coba kalau Anda lihat, apa yang bakal terjadi kalau gergaji ini meleset;
@niez_chajatsiyahO; megot...sadis @bayanbarkah19 style baru nih om.
@ayufebriyantiprnwn@aanafle; mleset dikit udah ini mah udah.
@patihgajahpanda48; Meleset dikit otaknya keluar.
@sarahuyee; knp jd gua yg jantungan.
Sebagian warganet menyebut, gergaji itu tak bekerja seperti seharusnya, sehingga pisaunya tak berputar. Ada juga yang bilang, mesinnya mati;
@ardi_yusman; Itu gak ada rantai nya begokkk.
@irfandevota; Kan ga ada rantenya budug.
@jundiabdillah; Gak di gas itu, gak putar pisaunya.
@agungnugroho7512; Itu mesinya mati.
Ini videonya.
Pengirim: Arief Yusuf, mahasiswa.